Wednesday, 9 April 2014

Cari Laptop Awet? Masuk

Bhawara-IT

Halo sobat Bhawara-IT
Pada kali ini saya akan membahas tentang Merk Laptop Paling Awet
Untuk kalangan remaja yang baru cari cari laptop yuk disimak biar nggak salah pilih

  1. ASUS
    Brand ASUS bagi konsumen Indonesia mungkin sudah cukup populer, Asus berhasil meraih peringkat pertama dalam hasil uji coba. Hasilnya yaitu tingkat kerusakan produk dari merek ini dalam 2 tahun adalah dibawah 10%, sedangkan dalam 3 tahun adalah 15.6%. Walau Asus berada di Peringkat 3 sebagai Top Vendor Dunia, namun ASUS tidak kalah dalam hal kualitas daya tahan. Produk Asus sendiri yang paling terkenal adalah ROG (Republic of Gamers) sebagai salah satu prasyarat Gaming Computer
  2. Toshiba
    Harga produk Toshiba yang cukup mahal mungkin dapat dibayar lunas dengan kualitas daya tahan produknya. Toshiba berada di peringkat kedua dengan persentase dibawah 10% dalam 2 tahun, dan 15.7% dalam 3 tahun. Hanya berbeda tipis dengan produk ASUS
  3. Sony
    SONY yang terkenal dengan produk laptopnya, yaitu VAIO. SONY menempati urutan ketiga dalam persentase tingkat kerusakan laptop. Dalam uji coba 2 tahun, SONY mendapatkan persentase diatas 10%, sedangkan dalam 3 tahun, persentasenya naik menjadi 16.8%.
  4. Apple
    Merek Apple identik dengan sistem operasinya Macintosh. berhasil menduduki posisi keempat. Uji coba yang dilakukan pada merk ini menghasilkan persentase diatas 10% pada 2 tahun dan 17.4% dalam jangka waktu 3 tahun. Tapi harga laptop yang satu ini bisa menguras kantong anda
  5. DellDell mungkin kurang familiar di kalangan konsumen Indonesia, namun di kalangan gamer hal itu berbeda. Melalui produk Alienware-nya, Dell dapat menempatkan diri sebagai penguasa dalam lapttop gaming. kemudian tingkat kerusakan DELL dalam 2 tahun adalah diatas 10%, sedangkan dalam 3 tahun, sudah mencapai 18.3%.
Kalo ane sih baru nyoba Toshiba belum tau yang lainya.
Sekian dari kami semoga bermanfaat
Description: Cari Laptop Awet? Masuk Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Cari Laptop Awet? Masuk

Artikel Terkait Lain-Lain

1 comments:

Aden Atah said...

wah , berarti enggak salah , kalau saya pilih asus

Post a Comment

◄ Newer Post Older Post ►

Followers